Wednesday 8 June 2016

Menerapkan Prinsip Kedua (5 Prinsip Dasar Menganalisa ala KG)

".......Padahal dengan mengamati pergerakan harga yang terjadi terhadap nilai harga Open (Harga Pembukaan) di setiap Market Session kita secara langsung dapat mengetahui kemana kecenderungan arah pergerakan harga yang terjadi saat ini. Sederhananya kan kita tahu bahwa kecenderungan arah pergerakan harga itu naik jika harga cenderung bermain di atas nilai harga pembukaan sebuah Market Session dan kita tahu bahwa kecenderungan arah pergerakan harga itu turun jika harga cenderung bermain di bawah nilai harga pembukaan sebuah Market Session....." (Prinsip Kedua)


Sell GJ sedekat mungkin dibawah open market Tokyo... lock profit



"Menganalisa chart adalah sebuah pekerjaan yang mau tidak mau, suka tidak suka harus kita lakukan jika kita ingin menjadi seorang trader pro. Ibarat pekerjaan di luaran sana, menganalisa chart adalah tugas utama kita sebagai trader. Jadi mulailah untuk membiasakan diri kita untuk menganalisa chart sebelum kita melakukan trading.” ~KG

0 komentar:

Post a Comment